Metro

Dandim 0506/Tgr monitoring rapat pembahasan perubahan layanan repatriasi

Published

on

Tngerang, Banten, koin24 – Untuk mengantisipasi kepulangan WNI ke Indonesia yang tidak terdeksi dan positif Covid-19 di bandara tentunya akan dilakukan antisipasi. Untuk itu Dandim 0506/Tgr Kolonel Inf Wisnu Kurniawan, S.Sos., memonitoring rapat perubahan pelayanan repatriasi atau kembalinya warga negara dari suatu negara ke negara asal di Bandara Soekarno Hatta, Minggu (17/05/2020).

Rapat perubahan layanan repatriasi tersebut WNI yang positif setibanya di Bandara Soekarno Hatta dengan mengimplentasikan kebijakan pada pesawat carter yang digunakan pada saat repatriasi WNI untuk parkir ke juliet.

“Rapat perubahan pelayanan dipimpin langsung oleh Kepala Otoritas Bandara Soekarno Hatta (Otban) Herson yang diikuti Kapolres Bandara Soekarno Hatta Kombespol Adi Ferdian Saputra, Kolonel Pas M.A Saliban, Dansatgas Udara Bandara Soekarno Hatta,” ujar Dandim 0506/Tgr Kolonel Inf Wisnu Kurniawan, S.Sos.

Dalam rapat perubahan tersebut, WNI dan WNA harus bisa menunjukan hasil VCR, maka tidak akan di karantina.  Untuk WNA, apabila tidak bisa memberikan dokumen lengkap maka akan dideportasi. (Pendim 0506/Tgr)

Click to comment

Terpopuler

Exit mobile version